Teknologi Komputer dan Jaringan

.dateHeader/>

MENGINGAT PENGERTIAN DAN BAGIAN-BAGIAN MEDIA PENYIMPANAN DISKET

Pengertian disket, bagian-bagian disket, prinsip perekam magnetis, ukuran dan kapasitas penyimpanan disket atau floppy disk.


BERNOSTALGIA DENGAN MEDIA PENYIMPANAN DISKET

Media penyimpanan pada saat ini snagatlah beragam hal ini dipengaruhu oleh perkembangan zaman yang semakin berkembang oleh teknologi sehingga media penyimpanan sangat beragam mulai dari harddisk, flashdisk, Micro card dan lainnya, namun pada artikel ini saya akan membahas mengenai media penyimpanan yang sudah lama dan menghilang yaitu disket.

PENGERTIAN DISKET

Disket diperkenalkan pertama kali tahun 1900 dimana seorang insinyur Denmark yang bernama Valdemar Poulsen memperkenalkan Telephone.  Disket atau yang disebut juga dengan nama Floppy adalah salah satu media penyimpanan data  tua yang saat ini sudah tidak diproduksi lagi yang terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat, tipis dan lentur dengan lapisan plastik berbentu persegi atau persegi panjang. Disket atau memiliki sebutan cakram liuk ( floppy disk drive atau FDD) dibaca dan ditulis menggunakna kandar cakram liuk dan memiliki kapasitas paling umum sebesar 1.44 MB namun bentuk fisiknya hanya berukuran 1.38 MB.


Pengertian disket, bagian-bagian disket, prinsip perekam magnetis, ukuran dan kapasitas penyimpanan disket atau floppy disk.

Disket atau Floppy berbentuk lembaran plastic tipis dan datar yang terbungkus dalam penutup plastis 3,5 inci didlamanya terdapat piringan berbentuk lingkaran yang terbuat dari logam atau plastik dan dilapisi dengan oksida besi.

Disket bekerja ketika disket dimasukan kedalam Disk Drive (Alat untuk membaca, menulis dan memutar disket)  maka infromasi data dapat dimasukan kedalam piringan secara magnetis dan kemudian dapat mengambil kembali data tersebut dari lokasi penyimpanan yang sama  atau juga dapat menghapus data tersebut. Data dan program yang disimpan didalam Disket  disimpan dalam bentuk titik-titik magnetis sesuai pola on/off standart dan representative data (contoh  ASCII).

BAGIAN-BAGIAN DISKET

Pengunci Baca : Bagiad disket yang berfungsi sebaia pengunci agar disket tidak bisa melakukan penulisan data atau diisi data.


Pengertian disket, bagian-bagian disket, prinsip perekam magnetis, ukuran dan kapasitas penyimpanan disket atau floppy disk.

Track, Sektor dan Cluster :  Track adalh Data yang disimpan pada arah memusat dan track-track ini tidak memiliki alur atau lingkaran tunggal namun membentu lingkaran terpusat. Sektor adalah terbaginya lokasi penyimpanan sektor-sektor  arah tertentu pada disket  yang menjadi track-track menjadi beberapa busur karena proses pemformatan data. Saat data disimpan didisket maka data akan disebarkan k track-track dan sektor., Oleh sebab itu perangkat lunak system menggunakan titik irisan sektor dan track sebagai tempat penyimpanan data yang disebut Cluster. Cluster adalah sekumpulan sektor pada alat penyimpanan.

Head baca/ tulis : Digunakan untuk mentransfer data antara computer dan disket. Saat disket berputar  didalam plastic pembungkus head baca/tulis bergerak maju mundur melalui area akses data didisket. Dan saat disket tidak berada didrive maka penutup yang terbuat dari logam atau plastik akan berfungsi untuk menutupi area akses data. Lampu akses akan menyala ketika disket sedang bekerja.

PRINSIP PEREKAM MAGNETIS

Perekam magnetis berfungsi sebagai penulis dan playback atau sebagai pembaca oleh disk drive komputer. Data ditransfer ke komputer dalam kode binner dan menerimanya dalam bentuk pulsa magnetic sementara disket pada saat bersamaan mengirim pola magnetic dimana komputer menerima dalam bentuk binner.

UKURAN DAN KAPASITAS PENYIMPANAN DISKET ATAU FLOPPY DISK

Versi 8 inci (20,32 cm) memiliki kapasitas penyimpanan 250 Kb (250.000 karakter) dan 1,6 MB (1,6 juta karakter).

Versi  5 ¼ inci (3,34 inci) memiliki kapasitas penyimpanan 250 Kb (250.000 karakter) dan 1,6 MB (1,6 juta karakter).

Versi 3 ½ inci (8,89 cm)atau disebut versi mikro  memiliki kapasitas penyimpanan 500 Kb (500.000 karakter) dan 2 MB (2 juta karakter).

Standart Disket yang terbaru saat itu adalah 2HD (Double Sided Hight Density) jenis disket yang mampu menyimpan pada dua sisi dan memiliki kapasitas  lebih besar disbanding versi lama yang disebut DD (Double Density).

Semoga artikel saya ini yang membahas mengenai disket dapat bermanfaat dalam menambah ilmu dan wawasan pembaca.
Share:

0 komentar:

Iklan

Pengikut

Blog Archive